Skip to main content

Rekomendasi Virtual Office di Jakarta

Virtual Office Jakarta – Memulai sebuah bisnis baru bukanlah perkara mudah. Kendala seperti perizinan pendirian usaha dan perlunya modal besar untuk mendirikan kantor terkadang membuat pebisnis pemula langsung mundur.

Rekomendasi Virtual Office di Jakarta
Rekomendasi Virtual Office di Jakarta

Jika anda mengalami hal serupa, anda tidak perlu risau untuk memulai bisnis. Kehadiran Virtual Office atau kantor virtual seolah membawa angin segar bagi pebisnis pemula. Virtual Office atau kantor virtual adalah jenis kantor sewa non-fisik yang bisa digunakan sebagai alamat legal bisnis dan mendapatkan fasilitas-fasilitas kantor dari sang provider. Meskipun tidak memiliki kantor fisik yang digunakan sendiri, pengguna virtual office mendapatkan keuntungan khusus seperti biaya operasional yang jauh lebih murah dari kantor konvensional tapi mendapatkan fasilitas yang mirip dengan kantor konvensional

Apa bedanya virtual office dengan kantor konvensional?

Ada beberapa hal yang bisa anda dapatkan dengan menyewa virtual office.

1. Fleksibilitas Yang Lebih Besar

Jika anda pernah bekerja di sebuah kantor virtual tentu anda tahu betapa besarnya fleksibilitas bekerja di sebuah kantor virtual. Ini artinya tak ada lagi kejenuhan dalam membagi waktu karena secara umum bekerja di kantor virtual tak mengikat anda secara tepat waktu. Kemudian yang jadi pertanyaan adalah kenapa mengaplikasikan kantor virtual bisa lebih fleksibel? Jawabannya adalah karena anda tak lagi dituntun oleh waktu bekerja. Pekerjaan bisa dilakukan dari manapun dan kapanpun, bisa siang ataupun malam sesuai keinginan anda.

2. Biaya Pengeluaran Lebih Hemat

Berbeda halnya dengan kantor secara umum yang memerlukan ketersediaan banyak fasilitas fisik untuk operasional kantor itu, menggunakan kantor virtual tak mengharuskan itu semua ada yang mana ini bisa menghemat biaya operasional perusahaan. Kantor virtual memerlukan komputer, smartphone, serta koneksi internet yang tentu harus terkoneksi dengan jaringan pebisnis yang lain.

3. Pilihan Pekerjaan Lebih Variatif

Dunia maya adalah tempat di mana banyak orang bertukar informasi, berbagi pendapat, dan bersosialisasi di media sosial. Dengan kecendrungan ini kini terdapat lebih banyak variasi pekerjaan baik di sektor jasa, bahkan mencari pekerjaan melalui situs penyedia lowongan kerja dan itu tidak terbatas hanya di dalam negeri saja, jika punya skill tambahan anda bisa mencari sumber penghasilan tambahan dari pekerjaan online di luar negeri.

Kelebihan lainnya dari kantor virtual adalah tidak adanya keharusan untuk pergi ke kantor karena dari rumahpun sudah memungkinkan untuk bekerja karena anda sudah terhubung ke jaringan founder CEO dan pebisnis lainnya.

4. Tidak Adanya Batasan Penghasilan

Jika bermaksud untuk menggeluti sebuah bidang usaha dan anda paham betul apa itu arti kantor virtual maka mulai hari ini anda bisa menerapkan prinsip online marketing demi keuntungan yang tidak terbatas. Ini karena melalui platform online, pemasaran sebuah produk tidak dibatasi ruang dan waktu. Maka dari penghasilannya pun bisa melebihi pegawai kantoran. Anda bisa bekerja dari rumah sambil meluangkan waktu bersama orang yang dicintai.

Bukan hal yang sulit untuk mencari kantor virtual murah . di kota – kota besar jakarta sudah banyak tersedia kantor virtual di daerah pusat bisnis. semakin strategis diakses, maka akan semakin banyak yang mengincar kantor virtual tersebut. salah satu rekomendasi Virtual Office Jakarta adalah Arvahub.

Mengenal lebih dekat Virtual Office Jakarta Arvahub

Arvahub adalah unit bisnis dalam perusahaan rintisan Sofyan Corp. Bergerak di bidang properti selama lebih dari 20 tahun, Sofyan Group telah banyak melahirkan unit bisnis yang handal dan teruji di bidangnya. Mulai dari bidang properti, perhotelan, pendidikan, hingga konsultan bisnis, Sofyan Group menjadi fondasi kuat bagi Arvahub dalam mewujudkan cita-cita bisnis para klien Arvahub Karena dalam bisnis kolaborasi sangat dibutuhkan, dan Arvahub berkomitmen selalu siap menjadi katalisator dalam jejaring bisnis kliennya.


Dari Sekian Banyak Virtual Office di Jakarta, Kenapa harus Arvahub?

Banyaknya perusahaan yang mulai menawarkan layanan virtual office membuat anda harus hati – hati dalam memilih. jangan sampai anda tidak mendapatkan manfaat virtual office hanya karena salah memilih penyedia layanan yang tepat.

Sebagai Virtual Office Jakarta yang direkomendasikan, Arvahub berlokasi di daerah bisnis yang strategis di pusat kota jakarta membuat virtual office ini mencadi salah satu contoh virtual office yang tepat jadi pilihan usaha anda.

Arvahub memahami tentang kendala pebisnis pemula yang kesulitan dalam hal perizinan pendirian usaha. Namun, anda tidak perlu khawatir, Arvahub melayani pembuatan PT & CV dengan berbagai kebutuhan, mulai dari akta hingga pengurusan perizinan khusus lainnya seperti NPWP, SKT, NIB, dll dengan cepat dan tepat.

Fasilitas pendukung dan harga yang kompetitif dibandingkan dengan kompetitor menjadi nilai tambah bagi Arvahub sebagai penyedia Vitual Office Jakarta. Anda akan mendapatkan Fasilitas yang disediakan Arvahub Virtual Office Jakarta antara lain: Alamat domisili usaha, layanan resepsionis, penerimaan surat dan paket, free meeting room yang dilengkapi Wifi, Proyektor, Smart TV 55″ dan 43″, Free Kopi, Teh & Air Mineral, Free Share phone, Virtual Office PKP.



Apa yang ditawarkan Arvahub?

Arvahub memberikan beberapa pelayanan menarik, setidaknya ada 2 jenis layanan yang diberikan oleh Arvahub kepada anda. layanan itu berkaitan dengan sewa Virtual Office dan layanan perizinan pendirian PT/CV dengan variasi tiap-tiap jenis layanan memiliki harga dan fasilitas yang berbeda-beda. hanya dengan modal 3 juta saja anda sudah mempunyai kantor dengan fasilitas yang mumpuni, bahkan fasilitas yang sama, anda belum tentu menemukan harga Virtual Office di Jakarta yang murah.

Arvahub seolah mengerti kebutuhan pebisnis pemula yang membutuhkan perizinan pendirian usaha entah PT maupun CV. Arvahub menyediakan layanan jasa perizinan pendirian usaha PT/CV dengan harga yang terjangkau dengan dokumen-dokumen yang resmi. tentu saja ini bisa menghemat anggaran biaya anda dibandingkan jika anda mengurus sendiri perizinan usaha.

Mulailah mengembangkan bisnis anda

Nah sekarang mulai lah mengembangkan bisnis anda bersama arvahub. Selain banyak keuntungan yang bisa didapatkan, anda akan menemukan potensi terbaik dari bisnis anda. kalau tidak mulai sekarang kapan lagi? Untuk menyewa Virtual Office Jakarta silahkan klik link berikut, selamat berbisnis.

Popular posts from this blog

Dream of My Heart

Duhai dewiku yang lembut.... Dengarlah sapaan hatiku.... Masuklah engkau ke tungku asmaraku.... kan kubakar engkau dengan senyum cintaku...... ... ahhh..... Matamu yang sayu, bibirmu yang lembut mengguncang rinduku.... Hoooaaammmhhh……. Aku terbangun dari mimpiku.... Banyumas, 22 Agustus 2011 Dacho Darsono

MENANGGAPI MARAKNYA MINI MARKET

Kurang lebih 10 tahun yang lalu, saya bersama salah satu rekan kerja saya yang berprofesi sebagai guru membicarakan perihal peluang usaha yang sebenarnya masih terbentang luas di negeri ini. Berhubung kami tinggal di kampung, maka kamipun membicarakan peluang-peluang usaha yang bisa kami jalankan di kampung. Nah, waktu itu belum banyak mini market-mini market seperti saat ini. Kemudian timbul ide, kenapa tidak mendirikan mini market saja, bahkan kalau bisa super market? Apa bisa? Lha wong namanya juga ide... Maka dalam ide kami itupun tentu saja sangat bisa untuk mendirikan mini market. Pokok permasalahan awalnya adalah pada dana. Dari mana dananya? Nah lho.... Marilah kita berhitung dengan cara yang bodoh saja.... Hehehe... Misalkan dalam satu kampung ada 3.000 WARGA... lalu setiap warga "urunan" 1.000 rupiah saja, sudah berapa dana yang didapat? 3.000 x 1.000 = 3.000.000 TIGA JUTA RUPIAH Itu baru "urunan" seribuan ... Bagaimana jika 10.000? Tingal kalikan saja...

Supplier Marmer Berkualitas di Indonesia

Mempunyai tempat tinggal dan hunian mewah tentu menjadi idaman setiap orang, selain indah untuk dilihat juga terasa nyaman untuk ditinggali. mempercantik sebuah hunian banyak cara dilakukan oleh setiap orang. agar terlihat wah, biasanya digunakan beragam pernak pernik untuk menghias, seperti batu, keramik, bahkan marmer. Bicara mengenai Marmer, di Indonesia ada sebuah perusahaan bernama Fagetti yang merupakan perusahaan supplier marmer berkualitas yang sudah malang melintang diberbagai proyek besar di banyak kota di Indonesia. Supplier Marmer Berkualitas di Indonesia Sekilas Mengenai Fagetti Didirikan oleh Ferdinand Gumanti, satu-satunya orang di Asia yang menerima gelar "Master of Art Stone" oleh Antica Libera Corporazione Dell'Arte Della Pietra yang bergengsi di Italia, komitmen Fagetti adalah untuk memberikan yang terbaik kepada pelanggan, menyediakan peralatan dengan kualitas terbaik , manufaktur, bahan dan layanan batu. Di pabrik dan gudang seluas 23 hektar di Cibit