Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Internet

Pentingnya Keamanan Website

Pernah gak sih kalian saat sedang mengakses sebuah laman website tiba-tiba ada sebuah peringatan bahwa halaman yang diakses tersebut tidak aman? seperti gambar dibawah ini Pentingnya Keamanan Website lantas apa maksudnya? usut punya usut itu dikarenakan website yang sedang kalian akses tidak menggunakan sebuah metode yang disebut SSL. Apa itu SSL? SSL atau Secure Socket Layer adalah cara sebuah situs web membuat sambungan aman dengan browser web pengguna. Setiap kali seorang surfer web mengunjungi situs yang aman yang menggunakan teknologi SSL, menciptakan sebuah link yang terenkripsi antara sesi browser mereka dan web server. SSL adalah standar industri untuk komunikasi web yang aman dan digunakan untuk melindungi jutaan transaksi online setiap hari. Pengertian SSL Sertifikat Menurut para pakar Internet menyatakan bahwa yang dimaksud dengan Pengertian SSL Sertifikat (HTTPS) adalah suatu protokol kriptografi yang menggunakan algoritma berbeda untuk membentuk keamanan menggunakan otenti

Solusi Bisnis Bagi Kaum Milenial

Berkembangnya teknologi telah merubah berbagai bidang kehidupan manusia, tidak terkecuali dalam bidang bisnis. Dengan memanfaatkan teknologi, kini mencari uang sudah tidak lagi sulit. Bagaimana tidak, sekarang muncul bisnis online yang sangat diminati oleh generasi milenial. Contoh bisnis online yang kini digemari kaum milenial seperti membuat online shop, affiliate marketing, blogger, youtuber, influencer, freelancer, web design, dan lain-lain . Solusi Bisnis Bagi Kaum Milenial Bisnis online sangat digemari oleh kaum milenial karena fleksibilitas dan kemudahan dalam menjalankannya. Artinya bisnis online tersebut tidak terikat tempat dan waktu yang berarti bisa dilakukan kapan saja, dimana saja, dan oleh siapa saja. Hmmm siapa juga yang tidak mau dengan bisnis seperti ini? tentu semua orang juga mau. Nah mungkin bagi kalian yang ingin mecoba bisnis online dengan income yang tinggi untuk mendapatkan penghasilan tambahan ataupun masih menganggur namun tidak memiliki modal untuk memulai u

6 Manfaat Email Profesional Untuk Bisnis

Dahulu sebelum teknologi mulai berkembang pesat, biasanya orang berkirim pesan lewat surat. membutuhkan waktu yang agak lama untuk menerima maupun mengirim pesan yang ingin kita sampaikan. namun di zaman serba canggih dan teknologi yang semakin maju, sekarang kemudahan dalam mengirim pesan bisa didapatkan. Penemuan surat elektronik atau yang biasa disebut e-mail memberikan berbagai kemudahan bagi penggunanya. Pengertian E-mail E-Mail ( Electronic Mail ) atau surat elektronik adalah suatu sarana untuk mengirim dan menerima surat atau pesan dengan format digital melalui jalur jaringan komputer dan internet. Pesan digital atau surat elektronik tersebut dapat dibuat dan dikirim ke alamat email lainnya dengan menggunakan komputer/ laptop dan gadget lainnya, seperti smartphone dan tablet yang terhubung dengan internet. Dengan berbagai kemudahan penggunaan, e-mail tidak hanya digunakan untuk mengirim pesan saja, namun bisa untuk keperluan lain-lain. bahkan penggunaan email sekarang telah mera

Situs Freelancer di Indonesia

Berkembangnya teknologi memang sangat memudahkan manusia dalam melakukan berbagai aktivitas dan kegiatannya. bahkan pekerjaan manusia bisa terbantu dengan adanya teknologi menjadi sangat instan. dalam bekerja biasanya orang harus pergi ke kantor atau tempat kerjanya, namun sekarang dengan berkembangnya zaman, pekerjaan pun mulai beragam. di era milenial ini ada beberapa orang yang enggan untuk bekerja kantoran, mereka tidak mau disibukkan dengan pekerjaan yang setiap hari harus di deadline bahkan harus lembur kerja, tentu hal tersebut sangatlah melelahkan bagi sebagian kalangan. Situs Freelancer di Indonesia Dengan teknologi sekarang, sebagian dari para generasi milenial lebih suka bekerja tanpa terikat oleh waktu dan pekerjaan bisa dilakukan dimana saja, inilah yang biasa disebut Freelancer. Apa itu Freelancer? Freelancer adalah seseorang yang bekerja tanpa adanya ikatan jangka panjang dengan klien atau orang yang memberikan pekerjaan tersebut. Kontrak kerja freelance biasanya hanya b

Jawalink.com, Jasa Backlink Murah di Indonesia

Bagi orang yang menggeluti dunia internet marketing, tentu tidak akan lepas dari yang namanya Website dan SEO (Search Engine Optimization) atau optimasi mesin pencari agar bisnis yang dikelolanya dapat dengan mudah di temukan di internet. namun  agar website bisnis yang dikelolanya menjadi SEO ada banyak ragam cara dilakukan oleh para marketer (istilah orang yang bergelut didunia internet marketing). salah satu cara yang bisa dibilang klasik untuk menunjang SEO adalah melalui backlink. backlink bisa dicari secara gratis ataupun membeli di Jasa Backlink Jawalink.com, Jasa Backlink Murah di Indonesia Apa Itu Jasa Backlink? Jasa backlink adalah layanan yang membantu anda untuk mendapatkan banyak backlink menuju website anda. Tujuan dari layanan jasa backlink adalah menaikkan otoritas domain anda sebagai salah satu dari 3 faktor utama penentuan ranking oleh mesin pencari Google ataupun mesin pencari lainnya. Ini tergolong optimasi SEO semi black hat atau bisa dibilang Gray Hat, sehingga an

Proses Perdagangan Elektronik Esensial

Proses Perdagangan Elektronik Esensial Proses perdagangan elektronik esensial dibutukan untuk keberhasilan operasi dan manajemen dari aktivitas perdagangan elektronik, maka ada beberapa proses yang harus dilalui oleh para pelaku perdagangan elektronik untuk mencapai keberhasilan dalam perdagangan elektronik esensial ini. Sebuah contoh, yaitu sistem sumber daya manusia berbasis internet yang digunakan seorang karyawan perusahaan, yang tidak dapat menggunakan seluruhnya tetapi hanya katalog manajemen dan proses pembayaran produknya saja.  Pengendalian akses dan keamanan Proses perdagangan elektronik harus membangun kepercayaan dan akses keamanan di antara pihak-pihak dalam transaksi perdagangan elektronik dengan memastikan keaslian pengguna, otoritas akses, dan menggunakan fitur keamanan. Sebagai contoh, proes ini menetapkan bahwa konsumen dan situs perdagangan elektronik adalah mereka yang menyatakan diri mereka melalui nama pengguna dan sandi, kunci enkripsi, atau sertifikasi dan tanda

Rekomendasi Virtual Office di Jakarta

Virtual Office Jakarta  – Memulai sebuah bisnis baru bukanlah perkara mudah. Kendala seperti perizinan pendirian usaha dan perlunya modal besar untuk mendirikan kantor terkadang membuat pebisnis pemula langsung mundur. Rekomendasi Virtual Office di Jakarta Jika anda mengalami hal serupa, anda tidak perlu risau untuk memulai bisnis. Kehadiran Virtual Office atau kantor virtual seolah membawa angin segar bagi pebisnis pemula. Virtual Office atau kantor virtual adalah jenis kantor sewa non-fisik yang bisa digunakan sebagai alamat legal bisnis dan mendapatkan fasilitas-fasilitas kantor dari sang provider. Meskipun tidak memiliki kantor fisik yang digunakan sendiri, pengguna virtual office mendapatkan keuntungan khusus seperti biaya operasional yang jauh lebih murah dari kantor konvensional tapi mendapatkan fasilitas yang mirip dengan kantor konvensional Apa bedanya virtual office dengan kantor konvensional? Ada beberapa hal yang bisa anda dapatkan dengan menyewa virtual office. 1. Fleksibi

Pentingkah Alexa Rank?

Alexa rank. Beneran atau cuman tipu tipu? TERUS GIMANA CARA BLOG RAME?! Berdasar Blog baru, dan pindah hosting (saya cuman nuub jadi kalau ada salah/miss informasi dibawah yang saya jelaskan boleh lah kasih tau yang bener seperti apa) 😂😂😂   Terkadang banyak orang pamer blognya punya rank alexa tinggi dan sejenis nya dan sejenisnya. Untuk saya sendiri mah bodoamat tentang alexarank. Dalam kasus ini ada 2 blog yang saya test sejak bulan desember pertengahan dan awal januari. sampai bulan ini april. 2 blog dengan beda permasalahan yang satu adalah blog yang punya visitor lumayan gede untuk blog baru (50-120) visitor perday dengan kisaran 70% google dan lainnya facebook + direct click pertama dijelasin dulu untuk blog kedua yang bawah alexa rank 0 padahal artikel pageone nya lumayan banyak (bahkan sebagian besar post pageone :v (gk sombong) tapi yahhh... alexa rank 1 :V Untuk yang satunya lagi (untuk ss bagian atas) adalah web yang menurut saya pageone nya malah dikit bahkan kalau gelud

Pengen Ngeblog? Simak Alasan Kamu Jangan jadi Blogger

Alasan jangan jadi blogger Revolusi industri 4.0 telah membawa perubahan dalam segala sektor, tidak ketinggalan juga disektor bisnis yang beralih ke bisnis online. Salah satu kegiatan bisnis di revolusi industri 4.0 adalah ngeblog, sebuah kegiatan menulis yang bisa menghasilkan uang. Karena itu banyak sekali blogger mencoba peruntungan menjadi blogger. Namun setiap bisnis yang kita lakukan tentu punya syarat-syarat yang harus dipenuhi agar sukses. Banyak juga faktor alasan yang bisa berpengaruh terhadap kesuksesan mendalami dunia blogging. Kali ini penulis ingin mengulas alasan mengapa jangan jadi blogger.    Alasan jangan jadi blogger 1. Males Menulis Apa gunanya kamu menjadi blogger tapi malas menulis? Percuma kan. Bisa juga sih kalian copy paste artikel orang, tapi apa ada yang bisa dibanggakan dari menjiplak karya orang lain? penulis rasa tidak. Malas menulis merupakan dasar kamu jangan menjadi blogger, karena kegiatan ngblog adalah menulis. 2. Tidak bisa menghargai pro

Kesalahan yang Sering Dilakukan Blogger Pemula

Beberapa Kesalahan yang harus dihindari Blogger Pemula Kesalahan yang sering dilakukan blogger peemula - Setiap manusia tentu tidak bisa luput dari yang namanya kesalahan karena ini memang kodrat manusia itu sendiri. Disadari atau tidak kesalahan itu merupakan sebuah batu pijakan menuju kesuksesan bagi mereka yang mau memperbaiki diri. Bagi seorang yang baru mengenal dan terjun di dunia blogging atau biasa disebut blogger pemula sudah pasti sering melakukan kesalahan entah disadari atau tidak karena jelas masih minim pengetahuan tentang dunia blogging. Berikut penulis akan sedikit mengulas kesalahan apa saja yang biasa dilakukan blogger pemula. Tulisan ini dibuat berdasarkan pengalaman pribadi penulis dan beberapa referensi sumber lain.  Kesalahan yang sering dilakukan blogger peemula 1. Terburu-buru Kita tentu sudah tahu bahwa dari blog kita bisa menghasilkan uang dengan cara salah satunya menjadi publisher Google Adsense. Kesalahan yang sering dilakukan blogger pemula adalah te

Tips meningkatkan alexa rank

Sebelumnya penulis telah membahas seberapa penting alexa rank untuk sebuah blog atau website. Dan sekarang kita akan membahas bagaimana cara meningkatkan alexa rank. Kita tahu bahwa semakin kecil angka alexa rank maka blog atau website tersebut semakin bagus. Alexa rank merupakan perankingan dari alexa yang merupakan perusahaan di bawah Amazon yang bergerak di bidang seo analizer. Dimana situs alexa menyediakan trafik pengunjung, keyword research tool, ranking website secara global, popularitas website secara nasional, dan lain lain. Alexa rank masih dipercaya sebagai SEO tool yang kredibel dan akurat untuk melakukan perangkingan suatu website. Maka banyak para penggiat internet berusaha untuk merampingkan alexa rank nya agar terlihat bagus di mata mesin pencari. Konon katanya website dengan alexa rank yang ramping lebih disukai google dan diprioritaskan oleh mesin pencari. Lalu bagaimana cara meningkatkan alexa rank? Berikut ulasan strategi meningkatkan alexa rank. Tips meningkatkan a

Meningkatkan Konten Lokal untuk Dunia Digital Indonesia yang Lebih Baik

Konten lokal jika didefinisikan berarti konten yang yang berasal dari lokal, dalam hal ini berarti Indonesia, disimpan di datacenter lokal yang menggunakan server jaringan lokal, dan menggunakan bahasa lokal bahasa Indonesia. Masyarakat Indonesia merupakan salah satu pengguna internet terbanyak didunia. Menurut situs internetworldstats.com, Indonesia menempati peringkat ke-3 pengguna internet terbanyak di Asia dengan jumlah pengguna sebanyak 171.260.000 orang. Padahal 50,4% pengguna internet didunia berasal dari Asia. Kita bisa cukup bangga bahwa dengan banyaknya pengguna internet di Indonesia sudah mulai mengakses konten lokal. dari data yang diambil dari alexa (bisa dilihat dalam gambar diatas) situs Okezone menempati peringkat 1 situs yang paling banyak diakses orang Indonesia. selain itu banyak juga media berita Indonesia yang sudah mulai diakses. ini menunjukkan bahwa masyarakat Indonesia sudah tidak lagi ketergantungan dengan konten luar yang berarti konten lokal pun memiliki kua

3 Cara Optimasi Seo Supaya bisa Bersaing di SERP

Banyak yang nanya kenapa si blog saya ga muncul di google ? kenapa si saya udah buat artikel bagus tapi ga muncul di google ? kenapa si saya ga copas tapi artikel ga muncul di google ?? Google itu search engine bro dia punya algoritma sendiri yang selalu update , tapi google sudah kenal dengan blog blog besar seperti kompas , tribun , jalantikus dll. Ibaratnya kamu orang baru tapi udah mau dikenal orang banyak , ya jangan ngimpi ketinggian dong hehe. ada beberapa hal penting yang harus dilakukan saat pertama ngeblog . Mulai dari nama blog, kontent blog dan yang paling penting tentunya ya Optimasi SEO . SEO ada 2 jenis , SEO OFF PAGE dan SEO ON PAGE .   3 Cara Optimasi Seo Supaya bisa Bersaing di SERP SEO ON PAGE Seo ON PAGE itu Semua implementasi optimasi yang dilakukan di dalam website. mulai dari konten, tema , meta tag , meta tittle , meta desc ,kesesuaian judul blog dengan isi konten, keyword density dalam sebuah artikel ,kecepatan blog dan lainnya . Optimasi SEO ON PAGE bisa dibi

Tips Menempati Halaman Pertama Hasil Pencarian Google

Mungkin banyak teman-teman yang belum mengetahui tips agar artikel kita nikung website gede di halaman pertama hasil pencarian mesin pencari (SERP). Sebenarnya teknik ini terbilang jadul tapi masih sangat worth it untuk digunakan. Perlu teman-teman ketahui, kunci utama artikel bisa berada di halaman pertama atau page one adalah kualitas konten. Mungkin kalian sudah sering mendengar istilah CONTENT IS KING , namun kamu tidak mengetahui makna dari kalimat tersebut. Content is king adalah konten yang berkualitas tinggi, dan memiliki pembahasan lengkap dan padat. Tips Menempati Halaman Pertama Hasil Pencarian Google Unsur-unsur konten berkualitas hanya 2 menurut saya. Yaitu; Gaya bahasa yang mudah di mengerti, dan Konten yang memberikan informasi secara lengkap dan akurat Perlu di garis bawahi, yang saya tuliskan diatas adalah unsur konten berkualitas. Bukan unsur SEO pada konten. Lalu... Bagaimana cara membuat artikel kita berada di halaman pertama search engine seperti Google? Cara yan